Pantunpantun Ucapan Selamat Idul Fitri 2023


Berikut adalah artikel atau berita tentang otomotif dengan judul Pantunpantun Ucapan Selamat Idul Fitri 2023 yang telah tayang di apurboitservices.me terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan atau komplain mengenai artikel berikut silahkan hubungi email kami di [email protected], Terimakasih.

Tribunjogja.com – Pantun-pantun yang bisa menjadi ucapan Selamat Idul Fitri 2023.

1. Melati semerbak harum mewangi,
Sebagai penghias di Hari fitri,
Pesan ini hadir pengganti diri,
Ulurkan tangan silaturahmi.
Selamat Idul Fitri



2. Sebelum HCL menjadi basa, sebelum NaOH menjadi asam,
Sebelum NaCl menjadi manis, sebelum Glukosa menjadi asin,
Tanganku tengadah mengharapkan titrasi maaf dari biuret hatimu. Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

3. Jiwa-jiwa kembali putih seakan lahir kembali. Jutaan syukur menggema di langit ilahi. Semoga kemenangan ini menjadi kemenangan hakiki. Selamat idul fitri 1441 H. Mohon maaf lahir dan batin.

4. Agungkan kebesaran-Nya
Syukuri ampunanannya
Lapangkan hati di hari nan fitri
Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin


5. Reset khilaf atau restart hati?
Asal jangan di-shut down.
Sedikit error bisa diperbaiki, asal jangan hang.
Mohon maaf lahir dan batin.


6. Sebening fiber optic, setinggi tower antena radio, secepat broadband access.
Kami sekeluarga mohon dibukakan bandwidth maaf selebar-lebarnya.

7. Orang ganteng orang jelek..
gue ganteng elo jelek..
lebaran dah dateng..
so maafin gw jek..


8. Simpan uang dalam celana
Lupa karena sudah lama
Hari Lebaran telah tiba
Mohon maaf untuk yang tercinta.


9. Beli nasi lauknya kentang
Bukan untuk nasi sarapan
Hari Lebaran telah datang
Banyak orang maaf-maafan.


10. Di kastil ada raja Dilan
Di bawahnya banyak tawanan
Semoga semua dosa diampuni Tuhan
Selamat menyambut Lebaran.


11. Burung cendrawasih terbang ke awan
Hinggap sebentar di pohon kelapa
Maaf dan kasih kami sampaikan
Selamat bahagia di hari raya.


12. Pergi berburu ke hutan rimba
Bertemu rusa belang kaki
Bersihkan hati dan jiwa
Di Hari Fitri yang suci ini.


13. Ikatlah kayu dari rotan
Untuk membuat sebuah kursi
Kami sekeluarga mengucapkan
Selamat Hari Raya Idulfitri.


Artikel atau berita di atas tidak berkaitan dengan situasi apapun, diharapkan bijak dalam mempercayai atau memilih bacaan yang tepat. Terimakasih. Untuk berlangganan artikel seperti ini harap hubungi kami agar anda dapat artikel atau berita terupdate dari kami.