Deretan Merek dan Harga Motor Listrik yang Menerima Insentif Rp7 Juta dari Pemerintah


Berikut adalah artikel atau berita tentang otomotif dengan judul Deretan Merek dan Harga Motor Listrik yang Menerima Insentif Rp7 Juta dari Pemerintah yang telah tayang di apurboitservices.me terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan atau komplain mengenai artikel berikut silahkan hubungi email kami di [email protected], Terimakasih.

SUKABUMIUPDATE.com – Pemerintah resmi memberlakukan insentif untuk motor listrik di Indonesia. Pemberian insentif itu telah dimulai 20 Maret 2023 kemarin, sejalan dengan pengumuman pemerintah sebelumnya.

Insentif Rp7 juta diberikan hanya untuk motor listrik yang di produksi di Indonesia dengan TKDN (Tingkat Komponen Dalam Negeri) minimal 40 persen. 

Kuota penerimaan insentif motor listrik sebanyak 200 ribu unit dan 50 ribu unit motor listrik konversi pada 2023. Kemudian pada 2024, angka ini akan bertambah menjadi 600 ribu unit motor listrik baru dan 150 ribu unit motor konversi.

Baca Juga: 4 Fakta Alshad Ahmad yang Nikah Siri dengan Nissa Asyifa Saat Hamil 8 Bulan

Di antaranya adalah Gesits, Selis, Smoot, Volta

Berikut ini adalah harga motor listrik sebelum dan sesudah mendapatkan insentif berdasarkan penelusuran dari website resmi masing-masing merek yang dikutip via Tempo.co.

Gesits:

  • Gesits G1 Rp 28,97 juta menjadi Rp 21,97 juta
  • Gesits Raya G Rp 27,99 juta ((Rp 20,99 juta)

Selis:

  • Go Plus Rp 26,999 juta – Rp 34,99 juta (Rp 19,999 juta – Rp 27,999 juta)
  • New Scootic Rp 13,5 juta (Rp 6,5 juta)
  • Agats Rp 14,999 juta – Rp 25,99 juta (Rp 7,999 juta – Rp 18,99 juta)
  • E-Max Rp 15,5 juta (Rp 8,5 juta)
  • New Balis Rp 48 juta (Rp 41 juta)

Baca Juga: 10 Smartphone Paling Kencang dengan Performa Terbaik 2023 Versi AnTuTu

Smoot:

  • Zuzu Rp 19,9 juta (Rp 12,9 juta)
  • Tembur Rp 18,5 juta (11,5 juta)

Volta:

  • Volta 401 Rp 16,95 juta (Rp 9,95 juta)

Baca Juga: Lowongan Kerja Staff QC & Development untuk Lulusan S1 Kimia, Cek Persyaratannya

Viar:

  • Viar memiliki tiga line up scooter listrik yakni New Q1, N1, dan N2.

Sumber: Tempo.co

Artikel atau berita di atas tidak berkaitan dengan situasi apapun, diharapkan bijak dalam mempercayai atau memilih bacaan yang tepat. Terimakasih. Untuk berlangganan artikel seperti ini harap hubungi kami agar anda dapat artikel atau berita terupdate dari kami.